Rebate Exness Trading
Rebate trading adalah pengembalian sebagian komisi dari broker balik ke trader.
Saat kamu membuka posisi, broker dapat fee (spread atau komisi). Sebagian dari fee itu bisa dikembalikan ke kamu lewat program afiliasi.
Di Balik Cuan, kami bantu mengembalikan 100% dari komisi itu ke kamu.
Tanpa syarat tersembunyi. Tanpa potongan. Tanpa drama.
Rebate Exness Indonesia 100%
Kenapa BalikCuan Kasih Rebate?
Karena kami tahu… Trading itu sulit. Dan setiap bantuan kecil bisa membuat perbedaan besar.
Rebate ini bukan "promo" atau "umpan." Ini bagian dari misi kami: bantu trader bertahan cukup lama untuk balik cuan.
Kami tidak jual sinyal, tidak jual grup VIP. Jika ada yang minta uang atas nama kami, itu bukan bagian dari BalikCuan.
Transparansi & Etika Kami
Kami tidak ambil keuntungan dari ketidaktahuan trader.
Kami tidak mendorong overtrading demi komisi.
Kami tidak sembunyi di balik grup Telegram atau alias palsu.
Kalau kamu tidak ingin daftar lewat kami pun tidak masalah
Balik Cuan akan tetap jadi tempat edukasi yang bisa kamu andalkan.
Cara Daftar Rebate Exness di Balik Cuan
Berikut adalah 2 cara daftar rebate exness indonesia
1. Jika BELUM Punya Akun Exness
Silahkan ikuti langkah-langkah untuk membuat Akun Exness
1. Daftar melalui link berikut
Silahkan daftar Exness dan buka akun menggunakan link IB kami https://one.exnesstrack.org/a/jg7plh51yc atau partner code jg7plh51yc


2. Isi Data Diri & Lengkapi Profil
Anda akan diminta untuk memasukan nama lengkap, nomor HP, dan Verifikasi Identitas
Setelah selesai, boleh info ke admin Instagram balikcuan untuk admin bantu proses rebate 100% nya ke akun kamu
3. Selesai dan info admin




2. Jika Sudah Punya Akun Exness
Cara Pindah atau Change Partner Exness ke BalikCuan
1. Live Chat
login melalui website Exness atau aplikasi Exness dan klik Live Chat
Ketik "Change Partner" pada Live Chat dan akan muncul Link dari Exness Assistant


2. Partner Change
Isi alasan partner change "Rebates"
Masukan partner link https://one.exnesstrack.org/a/jg7plh51yc
Tunggu maksimal 3x24 jam untuk proses verifikasi dan perpindahan Partner
Setelah selesai, boleh info ke admin Instagram balikcuan untuk admin bantu proses rebate 100% nya ke akun kamu
3. Selesai dan info admin




Pilihan Akun Trading
pemilihan akun trading bisa kamu sesuaikan dengan tipe/style trading kamu
Kalau kamu
Masih Belajar
Kamu butuh akun yang modalnya kecil tapi tetap bisa trading real.
Rekomendasi terbaik: Akun Standard
Minimal Deposit $10
Spread mulai dari 1.0 pips
Ideal buat kamu yang baru pindah dari demo ke real account
Kalau kamu
Scalper Trader
Kamu butuh akun dengan spread serendah mungkin dan eksekusi super cepat.
Rekomendasi terbaik: Akun Zero
Minimal Deposit $200
Spread mulai dari 0 pip
Cocok untuk scalping cepat & presisi
Gak perlu mikirin komisi karena bisa dapat 100% rebate
Kamu fokus ke entry dan exit, sisanya kami bantu support
Kalau kamu
Swing Trader
Kamu butuh akun yang stabil, spread kecil, dan biaya transaksi rendah.
Rekomendasi terbaik: Akun Raw Spread
Minimal Deposit $200
Spread super kecil, mulai dari 0 pip, Komisi wajar
Sangat cocok untuk strategi harian atau mingguan
Frequently asked questions (FAQ)
Apakah rebate ini legal?
Ya. Ini fitur resmi dari sistem Partner Exness. Kamu tetap trading normal seperti biasa dengan atau tidak ada rebate
Kapan rebate dikirim?
Rebate 100% kamu akan dikirimkan tiap hari disekitar jam 12 pagi sudah sampai di akun trading kamu kembali
Gimana saya tahu rebate saya jalan?
Kami akan kirim log dan bukti perhitungan rebate setiap minggu jika kamu minta. Semua proses transparan dan bisa kamu cek kapan pun.
Hubungi Admin Instagram @BalikCuan untuk tau info lebih lengkap
Apakah ada biaya tersembunyi?
Tidak ada. Kami tidak ambil bagian dari komisi kamu, tidak minta fee, dan tidak jualan apapun. Semuanya gratis dan transparan. Mungkin kamu bingung tim BalikCuan untungnya dimana... memang gak untung kok, kita disini cuma pengen bantu trader sebanyak-banyaknya agar kalian bisa #BalikCuan dan ubah stigma trading yang buruk di indonesia
Apakah rebate ini mempengaruhi spread atau kondisi trading saya?
Tidak. Spread dan eksekusi order tetap sama seperti akun biasa di Exness. Tidak ada perbedaan kondisi trading antara akun dengan rebate dan akun biasa.
Apa itu Rebate?
Rebate adalah pengembalian/Cashback sebagian komisi dari broker (dalam hal ini Exness) yang kamu hasilkan saat trading. Di Balik Cuan, komisi itu kami kembalikan 100% ke kamu, tidak kami potong sedikit pun.